Sekarang ini sudah banyak orang yang menjual tas koper anak. Hal ini disebabkan karena untuk jaman sekarang sudah banyak anak yang sudah meminta koper untuk segala kebutuhannya. Mungkin dulu hanya kalangan tertentu yang membawa koper akan tetapi sekarang ini sudah jaman sudah berubah karena sekarang ini anak-anak sudah senang sekali ketika mereka menggunakan tas koper. Memang masih menjadi pertanyaan kenapa sekarang ini anak-anak lebih senang membawa tas koper dari pada mereka harus membawa tas model lainnya. Padahal ketika kita melihat tas koper anak maka kita akan heran, karena dari segi model belum pantas digunakan untuk seorang anak. Pantasnya digunakan oleh orang dewasa yang sudah biasanya menggunakan tas koper. Karena ketika dibawa oleh anak kecil, mungkin mereka masih terlihat belum siap dan belum bisa menggunakan koper yang sesungguhnya. Mereka masih bingung bagaimana caranya menggunakan tas koper. Akan tetapi masih ada juga orang tua yang membelikan tas ini.
Anak memang mudah dipengaruhi oleh siapa saja dan apa saja yang ada di depan mata mereka. Begitu juga ketika mereka akan menggunakan tas, dilingkungannya sudah banyak yang membawa tas koper anak maka mereka pasti akan meminta kepada orang tuanya untuk dibelikan tas koper anak. Kita semua sudah tahu ketika anak kita sudah meminta maka dia akan selalu meminta sampai apa yang dia inginkan tercapai. Tentu saja hal ini membuat orang tua bingung dan merasa keberatan ketika setiap apa yang dikatakan oleh anak selalu dituruti. Kadang kita selaku orang tua tidak menyalahkan mutlak kepada lingkungan, karena semua itu ada ditangan orang tua bagaimana mereka bisa mendidik buah hatinya dengan baik. Lingkungan tidak salah mutlak akan tetapi harus diakui bahwa lingkungan juga ikut serta dalam masalah ini. Harus ada hubungan yang baik antara orang tua, anak dan lingkungan. Semua itu harus berjalan secara bersamaan dan saling memberikan saran agar menjadi lebih baik.
Begitu juga ketika lingkungan anda sudah banyak anak yang memakai tas koper anak maka cepat atau lambat buah hati anda akan terpengaruhi. Hal ini terjadi karena mereka selalu ada rasa iri dengan temannya. Mereka ingin memiliki apa yang telah orang lain bawa. Oleh karena itu anda tidak usah marah jika anak anda selalu meminta tas koper. Alasan dari anak-anak adalah mereka merasa iri dengan temannya yang sering membawa tas koper. Anak tersebut merasa ingin mempunyai tas koper ini, kadang ada beberapa anak yang menangis ketika mereka tidak diberikan tas oleh orang tuanya. Ada juga anak yang marah dengan orang tuanya dengan cara melakukan mogok makan atau aksi-aksi lainnya yang membuat kita heran. Akan tetapi kita sebagai orang tua mau tidak mau harus membelikan tas koper ini kepada anak dan kita sebagai orang tua harus bisa mengendalikan lingkungan kita agar anak kita tidak mudah dipengaruhi oleh lingkungan.
Ketika kita akan mencari tas koper anak ini sangatlah mudah karena ketika kita ke luar kota maupun kita ada di pusat pembelanjaan maka kita akan mudah menemukan tas koper ini. Perlu kita ingat tas koper ini tidak semua toko ada, karena pihak toko beralasan masih jarang ada anak yang menggunakan tas koper. Pada umumnya anak akan memilih tas yang sederhana dan sesuai dengan kebutuhannya. Walaupun ada pihak toko hanya menyediakan sampel saja tanpa ada contoh banyak. Akan tetapi jika anda akan menggunakan fasilitas internet maka anda akan menemukan berbagai toko online yang sudah siap untuk menjual tas koper anak ini. Bagi anda yang ingin membeli tas ini maka tinggal berani tidak dengan harga yang ditawarkan oleh penjual online tersebut. Jika anda sudah berani dengan harga yang ditawarkan kepada penjual online maka anda tidak usah datang ke toko tersebut, anda tinggal menunggu tas ini sampai ke rumah anda.